Fitur Pengurus Masjid

Sistem Buku Masjid memiliki beberapa fitur yang bisa digunakan oleh pengurus masjid.

Dengan menggunakan sistem ini, kita dapat melakukan:

  1. Pengelolaan buku catatan, setiap kegiatan dapat dicatat di buku catatan kas yang terpisah.
  2. Pengelolaan kategori/kelompok pemasukan dan pengeluaran untuk setiap buku catatan.
  3. Input pemasukan dan pengeluaran.
  4. Melihat laporan dan export PDF:
    • Laporan kas Bulanan
    • Laporan kas per Kategori
    • Laporan kas per Pekan
  5. Pengelolaan jadwal khatib jumat
  6. Pengelolaan jadwal pengajian rutin (untuk umum dan khusus muslimah)